Gunakan kotak pencarian untuk menemukan konverter metrik yang anda butuhkan

Jepang yen →

halaman ini terakhir diperbaharui:: Min 22 Jul 2018

Jepang yen

Digunakan di seluruh dunia:

Deskripsi:

Yen Jepang (disebut “en” dalam bahasa Jepang) merupakan mata uang resmi Jepang. Digunakan sejak tahun 1871, mata uang ini merupakan mata uang dengan urutan ketiga terbanyak dalam perdagangan mata uang di seluruh dunia. Denominasi (pecahan mata uang) dalam bentuk koin memiliki pecahan ¥1, ¥5, ¥10, ¥50, ¥100 dan ¥500 sedangkan pecahan uang kertas tersedia dalam ¥1000, ¥2000, ¥5000 dan ¥10000. Satu Yen setara dengan 100 Sen dan 1000 Rin. Untuk melindungi pengguna dari uang kertas palsu, pemerintah Jepang sangat berhati - hati dalam memastikan semua uang kertas tetap bersih dan tidak rusak dengan cara memeriksa semua uang kertas yang kembali ke bank dan mengganti ataupun menghancurkan uang kertas yang tidak sesuai dengan standar. Koin ¥5 dan ¥50 memiliki ciri khas dengan lubang di tengah.

Asal:

Unit komponen:

Date introduced:

Central bank:

Printer:

Mint: